Penuhi hatimu dengan kasih
maka dunia akan memberimu kebahagiaan
Hidup itu indah. Yang aku perlukan hanyalah keluar SEJENAK dari rutinitas. Diam, hening, untuk melihat, merasakan, dan menemukan mutiara-mutiara kehidupan...
Selasa, 29 Juni 2010
Jumat, 25 Juni 2010
Mengasihi
Alangkah bahagianya ketika kita menyadari
bahwa ada orang yang begitu kita kasihi sepenuh hati
walaupun mungkin ia tidak mengasihi kita
sebagaimana kita mengasihinya...
(tuk 'Adek')
bahwa ada orang yang begitu kita kasihi sepenuh hati
walaupun mungkin ia tidak mengasihi kita
sebagaimana kita mengasihinya...
(tuk 'Adek')
Selasa, 01 Juni 2010
Langganan:
Postingan (Atom)